Seperti pada artikel sebelumnnya saya membahas Bagaimana melakukan switch multipel versi aplikasi pada linux? Untuk kali ini saya akan membahas Bagaimana melakukan switch multipel versi aplikasi php5 ke php7 pada apache linux?
Pada artikel sebelumnya yang berjalan pada terminal kita (# secara gampanya begitu) . Kali ini yang berjalan khusus pada apache sebagai webservice yang digunakan.
Seperti yang terlihat diatas php yang bejalan saat ini pada apche ada php5. Untuk merubah dari php5 di rubah menjadi php7 cukup melakukan a2dimod dan a2enmod
Pertama lakukan disabel untuk php5 terlebih dahulu dengan perintah a2dimod
kemudian kita jalankan php7
Setelah dijalankan kita harus melakukan restart pada apache agar mengatifkan versi phpnya.
Versi php yang berjalan adalah php7 seperti terlihat dibawah ini: